LATAR BELAKANG MEREK
PAUL didirikan pada 1889 sebagai perusahaan keluarga, membangun perusahaan menggunakan metode produksi yang telah digunakan untuk waktu yang lama dan telah diwariskan kepada 5 generasi. Dimulai ketika Charlemangne Mayot mengambil alih sebuah toko roti yang kecil di Croix, Perancis Utara. PAUL membuka restoran pertamanya di Indonesia pada 2 Desember 2013 di Pacific Place. Saat ini, PAUL berkembang di Indonesia dan memiliki 21 gerai yang tersebar di Jakarta, Tangerang, Bekasi, dan Bandung.